Tokoh INTEGRITAS
Ketua Program Studi MM UGM
Program MM Fakultas Ekonomi dan Bisnis UGM – Sekolah Bisnis Nomor Satu di Indonesia
Setelah meraih nilai akreditasi A dari lembaga Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi (AIPT) dan Badan Akreditasi NasionalPerguruan Tinggi (BANPT), Program MagisterManajemen Fakultas Ekonomika dan Bisnis UniversitasGadjah Mada (MM UGM) mentargetkan raih akreditasi internasionalpaling bergengsi di dunia, AACSB (Associationto Advance Collegiate School of Business) pada Maret2014.